Nama saya Marius Alfares Rumbiak, tinggal di kota kembang sejak saya lahir. Meskipun tinggal jauh dari kampung halaman, ayah selalu memakai dialek papua jika dirumah. Sehingga bahasa yang saya pakai bercampur campur, mungkin tidak bisa anda bayangkan bagaimana seorang anak berbahasa sunda namun dialek papua. Memang tedengar lucu sekali, bahkan guru saya sering tertawa kalau dengan saya bicara.
14052Please respect copyright.PENANAmqwrSbcifQ
14052Please respect copyright.PENANAlUA0BAHYjD
Ayah saya Petrus Rumbiak, ayah saya lahir di papua, namun karena ada beasiswa sehingga beliau merantau ke pulau jawa. Sudah lulus, ayah menikah dengan seorang perempuan dari papua juga, lalu mereka punya saya. Namun mama tidak tuhan kasih umur panjang, waktu saya 3 tahun mama berniat pulang ke tanah papua menjenguk nenek saya punya sakit. Namun kapal laut yang mama naikin karam dan mama ikut bersamanya. Karena itu ayah tidak pernah mau membawa saya pulang ke tanah papua karena takut dengan laut, ayah sangat sayang mama, namun ayah sering ketakutan jika ke laut karena sudah mengambil nyawa mama.
14052Please respect copyright.PENANAxJ28XbbSDQ
Ayah saya berbisnis keperluan bangunan, namun area rumah kami di perkampungan tidak terlalu banyak yang beli. Dulu itu tahun 80-an, bisnis properti masih kurang diminati, namun sejak kota kembang semakin modern sawah sawah berganti menjadi gedung gedung yang tinggi dan perumahan perumahan dibangun, saya saksikan dengan mata sendiri punya, lapangan yang sering kami gunakan bermain bola berubah menjadi bangunan mewah orang lain.
14052Please respect copyright.PENANA41L2Wd9sDp
14052Please respect copyright.PENANAnYDXkLuU3I
Namun karena itu juga bisnis ayah semakin maJu, kehidupan kami meningkat sekali. Hampir setiap hari ayah disibukan dengan pesana yang banyak sekali. Perlahan lahan harta kami semakin banyak karena banyak permintaan alat bangunan dan yang lainnya.
14052Please respect copyright.PENANAQ3h43jfBrU
14052Please respect copyright.PENANACySpjvxNxO
oOo
14052Please respect copyright.PENANASYK6dbv3TI
14052Please respect copyright.PENANA0P0mL9efZO
Namun cerita itu tidak dimulai disana, ceritanya dimulai dari sejak saya berumur 5 tahun. Saya ada tetangga yang punya umur sebaya, namanya ghifar. Ghifar dan saya sering bermain bersama, saya sering bermain ke rumahnya, dia punya ibu baik sekali ke saya, meskipun saya kristen dan keluarga ghifar ini agama punya islam. Namun ibunya selalu memperhatikan saya dengan baik.
14052Please respect copyright.PENANAlB3LnCLJBY
14052Please respect copyright.PENANAB0ENdFHPR0
Teringat sore itu, matahari masih sedikit mengintip dari balik gunung, saya sedang menangis karena dikatai anak babi oleh anak anak lain. Mereka
14052Please respect copyright.PENANAm8efiIl6ba
sudah dinasehati oleh orang tuanya kalau tidak boleh bermain denganku. Jika saya datang ke taman bermain itu, mereka terlihat berbisik bisik, setelah saya dekat mereka berlari pulang seolah olah saya adalah anjing buas yang dilepaskan.
14052Please respect copyright.PENANApqb9Rhe2BP
14052Please respect copyright.PENANAMLa7t2zDY2
Saya masih menangis terisak menutup mata dengan tangan kiri,saat itu saya masih kecil dan tidak tahu kenapa hal ini terjadi kepada saya. Namun ditengah sore menuju malam yang semakin gelap itu, seorang perempuan berjilbab lebar sambil menuyun seorang anak laki laki lain menghampiriku.
14052Please respect copyright.PENANAhCrE33z3Jy
14052Please respect copyright.PENANABJEbU55an8
"kamu kenapa nak? Kok nangis?"
14052Please respect copyright.PENANALqZyBxfORP
14052Please respect copyright.PENANAGiJVT1kPae
"kawan kawan meninggalkan saya, saya sedih sangat"
14052Please respect copyright.PENANApSDcBHLCA9
14052Please respect copyright.PENANA8FQ6XJDLIS
"yaudah, ayo ikut mainnya sama ghifar"
14052Please respect copyright.PENANAKBQOZT2DIF
14052Please respect copyright.PENANAZSxANDddBF
Sorotan mata seorang ibu ini sangat berbeda dengan tatapan ibu ibu yang lain. Tatapannya terasa hangat dihatiku, seakan dia menerima kehadiranku tanpa merasa hina memegang hitamnya kulit tanganku. Seakan terhipnotis aku ikut dan memegang tangannya. Dia mengajaku ke rumahnya. Ternyata kami tetangga dekat sekali, aku dikenalkan kepada anaknya yang sebaya denganku. Setelah itu kami bersahabat sampai tidak ada yang memisahkan kami.
14052Please respect copyright.PENANAHABzWJeQAK
14052Please respect copyright.PENANAhWGqQO1OvT
14052Please respect copyright.PENANAF0umthJnoR
Saya tidak tahu nama aslinya, namun saya sering memanggil dia Umi Syifa. Namun sejak beliau menunaikan ibadah haji, para tetangga memanggilnya Umi Hajjah saat itu umurnya 33 tahun, saya sangat senang bermain di rumah ghifar karena Umi hajjah selalu baik dengan saya. Ayah ghifar dalah Pak Imron, beliau seorang polisi, beliau sangat dihormati karena pekerjaannya.
14052Please respect copyright.PENANAv6GnSgSQHj
14052Please respect copyright.PENANA3fRtoUKxbd
Komplek perumahan kami tinggal memiliki taman bermain, aku dan ghifar sering bermain disana. Namun anak anak yang lain sering tidak mau bermain dengan saya. Pertama, karena orang tua mereka sering bilang saya agama punya kristen, sehingga mereka melarang anak anaknya bermain
14052Please respect copyright.PENANACjpR9sJOLx
dengan saya. Kedua, karena saya keturunan papua kulit saya yang hitam membuat mereka melihat saya sepertijijik, padahal sayajuga manusia.
14052Please respect copyright.PENANABxz3oGogXy
14052Please respect copyright.PENANAO1WKsQjMWK
Mereka sering mengejek saya papua hitam, atau anak IrJa (Irian Jaya) nama Papua dulu. Bahkan ada yang menghina saya dengan menyebut anak babi karena salah pernah bilang kalau saya pernah makan babi, karena itu kami sering berkelahi karena saya marah disebut anak babi, namun kalau berkelahi saya tidak pernah kalah, mereka menangis dan mengadu ke orang tua, jadinya saya yang dimarahi.
14052Please respect copyright.PENANA8738XLSGgE
14052Please respect copyright.PENANAdyxKV1iCgi
Tapi ghifar sangat baik dengan saya, karena itu kami sering bermain dirumah dari pada bermain di taman anak anak. Namundirumah ghifar juga ada yang membuat saya kurang nyaman. Ghifar punya seorang kakak perempuan, kami biasa memanggil kak melsa. Ghifar sering bercerita kalau kakaknya melarang dia bermain dengan saya.
14052Please respect copyright.PENANAufjC8xzYjx
14052Please respect copyright.PENANA7inNd6VwZt
"ghifar, ngapain anak babi itu diajakin kesini terus?"
14052Please respect copyright.PENANA4hzrqR7Rcb
14052Please respect copyright.PENANA6bbaubTMyo
Begitu kata yang sering saya dengar jika mereka sedang mengobrol, kadang saya mau menangis karena sering dihina seperti itu. Namun ayah selalu mengajarkan saya untuk selalu sabar menghadapi situasi itu.
14052Please respect copyright.PENANAeyOvK7xrIR
14052Please respect copyright.PENANAUO7OQdjIjm
Sampai usia 6 tahun saya, kami, saya dan ghifar masuk ke SD yang sama. Karena SD di kampung saat itu memang kelasnya 1 saja, tidak ada kelas anak
14052Please respect copyright.PENANAuAEEYhIL41
bodoh atau kelas anak pintar, semuanya satu kelas. Kehidupan di dunia SD semakin menyiksa hati saya, mereka semakin sering menghina saya dengan sebutan hitam, dan panggilan anak babi sudah terkenal di sekolah saya. Sampai kakak kelas banyak yang datang untuk melihat dan mungkin menghina saya dengan tatapan sinis mereka.
14052Please respect copyright.PENANAhSMZvulsuz
14052Please respect copyright.PENANAZ00oXGtp6e
Memang, saat itu saya adalah anak papua satu satunya yang tinggal di kampung itu. Keadaan saya memang cukup terkenal karena gampang dikenali, cari saja anak paling hitam, berarti itu saya.
14052Please respect copyright.PENANATQJlw9Ma7t
14052Please respect copyright.PENANA8O689sYM9l
Saat itu kak melsa juga sudah masuk SMP, mungkin karena sudah mulai beranjak dewasa dia tidak terlalu sering menghina saya. Namun tetap saja ada tatapan sinis yang sering saya dapatkan jika bermain di rumah ghifar. Apalagi ayah jarang ada dirumah, ayah sering menghabiskan waktu di toko bangunan karena saat saya masuk ke kelas 5 SD, proyek pembangunan mulai marak disana sini, apalagi saat itu negera sedang mengadakan proyek pembangunan besar besaran, sehingga ayah kecipratan rezeki.
14052Please respect copyright.PENANATqWgIvUxgC
14052Please respect copyright.PENANAwDyS1EUass
oOo
ns3.143.244.33da2